HASIL BAHTSU AL-MASAIL PUTRI 2023
- EDIBLE GOLD (PP. Al Ma’ruf Bandungsari)
Deskripsi Masalah
Di zaman yang semakin modern ini, banyak sekali makanan-makanan unik yang dibuat untuk menarik pelanggan, apalagi seperti yang sedang trend akhir-akhir ini yaitu emas yang diolah agar bisa dimakan, salah satunya Edible Gold.
Bentuk edible gold ini bermacam-macam, ada yang bubuk atau lembaran, lembaran edible gold memiliki kandungan 92% emas murni. Lembaran emas ini diperoleh dari emas asli yang dipukul-pukul dengan palu menjadi lembaran yang sangat tipis. Ada yang memakan secara langsung lembaran edible gold tersebut dan ada yang dijadikan sebagai variasi makanan supaya berkesan mewah.
Ketebalan lembaran emas ini sekitar 1/8000 milimeter. Lembaran emas tidak mengandung rasa dan teksturnya gampang lebur sehingga cepat hancur. Harganya bisa mencapai sekitar 7 sampai 20 juta.
Pertanyaan:
- Apakah diperbolehkan memakan edible gold baik secara langsung ataupun digunakan sebagai toping makanan lain?
lanjut baca di link